Resep Minuman Buka Puasa

Resep minuman buka puasa banyak sekali hingga beragam minuman khas tradisional dengan sensasi dingin,panas, manis dan segar banyak sekali dicari di bulan ramadhan untuk menghilangkan dahaga saat berbuka puasa. Minuman yang jadi favorit adalah perpaduan rasa manis dengan buah segar menjadi pilihan utama dan banyak jajanan buka puasa yang menjajakanya, minumanan untuk mengembalikan kesegaran tubuh dan tenaga setelah berpuasa. Bagi anda yang masih bingung Berikut beberapa aneka resep minuman untuk berbuka puasa beserta cara membuatnya.

resep minuman buka puasa


  1. Resep Es Campur Cendol Kacang Hijau
Resep Es campur jadi Favorit selama bulan Ramadhan, salah satu resep yang bisa jadi favorit adalah Es campur Cendol kacang hijau,anda bisa mencoba resep es campur ini dirumah karena bahan mudah di dapat dan membuatnya juga praktis.


Resep es dawet asli banjar negara, resep minuman ini sangat pas disajikan sebagai menu hidangan buka puasa, selain enak dihidangkan panas nikmat juga di hidangkan dingin, proses pembuatan es dawet tidak lah sulit,anda bisa mencoba membuatnya segera untuk sajian buka nanti sore.


Menu kreasi minuman satu ini dibuat dari Larutkan sagu aren dengan 300 ml air, saring. Tambahkan sisa air lalu masukkan bahan lain. Masak sambil diaduk hingga meletup-letup.itu adalah salah satu proses pembuatan dari cendo kapua yang terdiri dari sagu aren ketan, cendoa kapua adalah minuman khas orang zaman dulu, nah tidak ada salahanya untuk menjadi ini sebagai menu minuman berbuka puasa.



Resep Minuman Buka Puasa | indra | 5

0 comments:

Post a Comment