Resep Sambal Udang pingin buat sambal yang enak nan spesial berikut ada sajian aneka resep enak dan nikmat, resep sambal udang, penasaran bagiamana rasanya, berikut kami sajikan sajian resep untuk anda sajikan.
Bahan-bahan Sambal Udang:
2 lembardaun slam
2 cm lengkuas
10 mata petai, kupas, iris menurut selera
500 gram udang segar ukuran sedang, kupas
500 ml santan
3 sendok makan minyak untuk menumis
Bumbu dihaluskan:
8 butir bawang merah
1 sendok teh garam
1 sendok makan gula merah, iris
5 siung bawang putih
50 gram cabai merah
1 buah tomat
CARA MEMBUAT SAMBAL GORENG UDANG:
1. Panaskan minyak, tumis bumbu halus, daun salam, dan lengkuas hingga harum. Masukkan petal dan udam,aduk-aduk hingga berubah warna.
2. Tuangi santan, masak hingga kental. Angkat dan sajikan.
Bagaimana sahabat dan bunda penasaran ingin menyajikan sambal udang yang nikmat dan gurih ini, nikmati bersama nasi hangat dan sayur, jika suka kami masih banyak resep lain yang bisa disajikan untuk keluarga dirumah.
0 comments:
Post a Comment